Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Langkah Awal Bikin Blog Otodidak

Kita yang pemula didunia blogger jika belajar dari otodidak atau tanpa orang yang mengajari kita, mungkin tidak ada salahnya kita cari info sebanyak mungkin tentang sebuah blog, sebelum kita mulai menggisi blog tersebut.

Langkah awal yang mungkin harus anda lakukan adalah, sebelum mengoptimalkan sebuah blog tersebut.


1. Liat semua tampilan blog yang menarik bagi anda, karna banyak versi dan label blog yang bisa kita pakai. Cari salah satu yang menurut kita itu mudah dan simple dalam menggespost entri tersebut.


2. Kalo bisa optimalkan satu blog saja dan kuasai blog tersebut, sebelum anda mencoba blog lain yang kelihatan mudah, tapi beda aturan dan pengaturannya.

3. Cari bahan yang sesuai dengan peggalaman anda atau kemampuan yang anda tampilkan didalam isi blog anda tersebut.

4. Sebelum anda menulis dientri baru, pelajari dulu cara nulis dan peletakan tanda baca yang benar.Meski kita pemula diblog, tapi sudah kelihatan profesional dalam penulisan kata dan isi didalamnya.

5. Langkah ini mungkin sangat pengaruh dalam kita membuat blog baru, yang belajar dari otodidak tanpa ada orang yang ahli disamping kita. Anda harus punya dua blog untuk menyempurnakan semua isi blog yang pertama tadi.

Dengan kesimpulan, blog yang pertama kita otak-atik menurut selera kita.

Karna munkin biasanya anda memilih url atau nama situs blog yang bagus menurut anda, tapi dalam mengoptimalkan isi blog yang pertama didalamnya kurang sempurna atau jelek menurut kita sendiri dan butuh diedit lagi.

Di sinilah letak kegunaan blog ke dua anda, baru anda bikin nama yang sesuai karakter anda dan mungkin keinginan anda sendiri, yang menurut anda bagus, judul blog masih bisa dibuat sama. Baru anda bisa atur ulang semua artikel atau isi dari blog pertama tadi.

Karna biasanya kita yang baru belajar ngeblog, tidak bisa langsung sekali jadi menurut pikiran anda. Jika kita belajar secara otodidak tanpa ada yang mengajari. Itu lebih butuh waktu lumayan lama.

Terakhir, niat kita dalam bikin blog itu apa. Sekerdar pengen tau atau iseng coba-coba bahkan niat pengen dapat uang. Semua itu terserah anda dan sebelumnya, cari info bahkan sumber-sumber lain dan dari artikel yang bisa dipercaya.

Top Blogs

Posting Komentar untuk "Langkah Awal Bikin Blog Otodidak"